Saturday, 2 March 2013

Gemerlap Bintang Hati

Dengan hembusan nafas yang ku hela
namamu terukir indah di hatiku
bersama titip doa dan warna-warna bahagia
puisi ini tercipta dari sentuhan kasihmu....
semoga kau kekal abadi
di persada hatiku....

Kau bintang hatiku
yang gemerlap menghiasai mega langit
ku hulurkan pelangi kasih dari sejalur cahayamu
dan tersusunlah bicara indah puisi Qaseh
dan berzikirlah hati menyusun kata cinta yang suci
yang pasti melabuh rindu....
Rinduku padamu....


No comments:

Post a Comment